unrinews. Pembelajaran berbasis proyek merupakan pendekatan pembelajaran yang memberikan kebebasan kepada peserta didik untuk merencanakan aktivitas belajar, melaksanakan proyek secara kolaboratif, dan pada akhirnya menghasilkan produk kerja yang dapat dipresentasikan kepada orang lain. Pembelajaran ini memungkinkan setiap peserta didik untuk mendesain perencanaan proyek, menyusun jadwal, serta melakukan pengujian terhadap proyek yang dikerjakan. Hal inilah yang...Read More
Unrinews. Universitas Riau (UNRI) melalui Tim Matching Fund UNRI, laksanakan serangkaian Tahapan dalam Program Padanan Tahun 2024. Program ini merupakan Program dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi (Dirjendikti). Berdasarkan surat nomor 0876/E.E1/KS.03.00/2023 dari Dirjendikti tanggal 25 September 2023 tentang Program Dana Padanan Matching Fund Tahun...Read More
unrinews. Universitas Riau (UNRI) menerima kunjungan dari Majelis Guru dan siswa Madrasah Aliyah Cendekia Bangsa Pekanbaru, Selasa (17/10/2023) di Ruang Siak Sri Indrapura Lantai empat Gedung Rektorat Universitas Riau. Pada kesempatan ini, rombongan disambut oleh Dessy Riasari SE Ak MM selaku Kepala Biro Akademik dan Staf Pendamping Wakil Rektor Bidang Akademik UNRI Dr Rahman Karnila SPi...Read More
Unrinews. Salah satu prinsip BPJS Kesehatan adalah prinsip gotong royong. BPJS Kesehatan adalah wadah di mana seluruh warga negara Indonesia berkontribusi untuk mendukung program kesehatan bersama-sama. itulah hal yang disampaikan oleh Prof dr Ali Ghufron Mukti MSc PhD AAK selaku Direktur Utama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan pada kegiatan Kuliah Umum yang ditaja oleh...Read More
unrinews. Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (LPPMP) Universitas Riau (UNRI) melalui Pusat Jaminan Mutu laksankan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Program Kemitraan Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI) Merdeka Belajar dalam rangka peningkatan kompetensi Profesional dosen bagi prodi sarjana dan diploma. Jumat, (13/10/2023) di Royal Asnof Hotel. Kegiatan ini sudah berjalan semenjak 2 tahun lalu mulai...Read More
unrinews. Universitas Riau (UNRI) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM-UNRI) melaksanakan Seminar Nasional Pemberdayaan Masyarakat Ke-5 dengan tema, “Pemberdayaan Masyarakat untuk Kebangkitan Ekonomi Munuju Era Society 5.0”, di Balairung Pangeran Hotel Pekanbaru, Kamis (12/10/2023). Kegitan seminar nasional ini merupakan agenda rutin tahunan LPPM UNRI yang mendapatkan respon positif dari berbagai pihak baik kementerian...Read More
Unrinews. Dalam rangka Milad yang Ke-61, Universitas Riau (UNRI) menggelar gerak jalan santai. Sabtu (7/01/2023). Kegiatan gerak jalan santai yang diikuti ribuan peserta yang terdiri dari sivitas akademika UNRI serta masyarakat sekitar. Gerak jalan santai yang di mulai dari halaman Gedung Rektorat hingga memutari kawasan kampus Bina Widya UNRI. Rektor UNRI Prof Dr Sri Indarti...Read More
Pekanbaru – (04/10/2023), FISIP Universitas Riau sukses menyelenggarakan seminar internasional bekerjasama dengan PT. Kilang Pertamina Internasional RU II Sungai Pakning dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada masyarakat (LPPM) menyelenggarakan. seminar ini telah dilaksanakan pada tanggal 4 Oktober 2023 di Hotel Royal Asnof. Tema ini di angkat sebagai bentuk kepedulian terhadap kondisi lingkungan hidup yang semakin...Read More
Unrinews. Matching Fund adalah bentuk nyata dukungan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik Indonesia untuk penciptaan kolaborasi dan sinergi strategis antara Insan Perguruan Tinggi (lembaga perguruan tinggi) dengan pihak Mitra. Universitas Riau (UNRI) adalah satu diantara universitas yang menerima dana penelitian program dukungan dari Kemendikbudristek ini. Jumat (6/10/2023), UNRI melalui Lembaga Penelitian...Read More
unri.ac.id Era reformasi dalam konteks relasi hubungan pusat dan daerah, untuk pembentukan, penghapusan, dan penggabungan daerah sangat ditentukan oleh karakteristik rezim pemerintahan yang berkuasa dalam kaitannya dengan semangat untuk menjalankan desentralisasi secara total. Dr Mexsasai Indra SH MH Wakil Rektor Bidang Akademik dalam orasi ilmiahnya berjudul “Gagasan Pemekaran Daerah Serentak di Indonesia” disampaikan dalam Sidang...Read More