www.unri.ac.id – Dalam rangka meningkatkan pelayanan yang prima kepada mahasiswa, Fakultas Hukum (FH) Universitas Riau mengadakan pelatihan pelayanan prima kepada para pegawai di lingkungan Fakultas Hukum. Pelatihan pelayanan prima dilaksanakan pada Selasa dan Rabu (2-3/12) yang berlangsung diruang Video Conference (Vicon) FH UR dengan mengusung tema “Optimalisasi Pelayanan Prima”. Pelatihan Pelayanan Prima yang dilaksanakan, menghadirkan...Read More
www.unri.ac.id – Dalam rangka meningkatkan kualitas dalam penelitian, Perpustakaan Universitas Riau laksanakan pelatihan penyusunan proposal bagi pustakawan yang dilaksanakan pada hari Selasa (02/12) di gedung Perpustakaan Universitas Riau. Acara tersebut dibuka langsung oleh kepala Perpustakaan Universitas Riau, Agus Sutikno SP, MP. Turut hadir sebagai pembicara yaitu mantan kepala Perpustakaan Universitas Riau yang saat ini menjabat...Read More
www.unri.ac.id – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (Faperika) kembali melaksanakan Faperika Expo di halaman parkir depan kampus Faperika. Kegiatan berlangsung selama empat hari kedepan pada 02 hingga 06 Desember. Kegiatan ini dibuka oleh Prof. Bintal Amin selaku Dekan Faperika. Dalam sambutanya, Dekan akan terus mendukung segala kegiatan yang dilaksanakan oleh mahasiswa,...Read More
www.unri.ac.id – Indonesia memiliki berbagai bentuk keunikan, keindahan alam, tradisi budaya dan sejarah yang menyebar di hampir setiap daerah di Nusantara. Akhir-akhir ini terjadi perubahan tren kegiatan pariwisata dari wisata konvensional atau massal menjadi perjalanan wisata yang disebut Wisata Minat Khusus (special interest tourism), yaitu suatu bentuk wisata yang bertujuan untuk memenuhi minat- minat khusus...Read More
www.unri.ac.id – Untuk menjalin koordinasi yang baik antara Perguruan Tinggi dengan Kementerian, Rektor Universitas Riau Prof. Dr. Ir. Aras Mulyadi, DEA , Wakil Rektor IV Bidang Perencanaan, Kerjasama dan Sistem Informasi Universitas Riau Prof. Dr. Mashadi ,M.Si dan Direktur Pascasarjana Universitas Riau melakukan kunjungan ke Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia di Jakarta pada Senin (1/12) yang lalu....Read More
www.unri.ac.id – Rektor Universitas Riau Prof. Dr. Ir. Aras Mulyadi, DEA melantik Dekan, Wakil Dekan dan Pejabat Eselon II di lingkungan Universitas Riau, bertempat di ruang serbaguna Rektorat Universitas Riau, Kamis (27/11) lalu. Dalam sambutannya, Rektor menyampaikan terima kasih kepada pejabat lama yang telah melaksanakan tugasnya selama ini. Kepada pejabat baru, beliau menyampaikan ucapan selamat...Read More
www.unri.ac.id – Selasa (25/11) lalu, bertempat di ruang aula lantai II gedung Lembaga Pengabdian Masyarakat (LPM) Universitas Riau (UR) berlangsung pertemuan antara Kepala LPM wilayah barat dalam rangka Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan pelaksanaan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kebangsaan di Provinsi Riau pada tahun 2015. Rakor yang dihadiri hampir seluruh anggota LPM se-Wilayah barat, seperti...Read More
www.unri.ac.id – Universitas Riau mengukuhkan tiga guru besar dari Fakultas Ekonomi pada Sabtu. Mereka adalah Prof. Dr.H.Amir Hasan,SE.MS.MM.Ak.CPA (Guru Besar dalam bidang Ilmu Akutansi), Prof. Dr. Ria Nelly Sari.SE.MBA.Ak. (Guru Besar dalam bidang Ilmu Akutansi manajemen), dan Prof. Jumiati Sasmita.SE.MSi.PhD (Guru Besar dalam bidang ilmu Manajemen Sumber Daya manusia). Sidang pengukuhan yang bertempat di Aula...Read More
www.unri.ac.id – Kantor Urusan Internasional (KUI) Universitas Riau mengadakan acara workshop “Waste Management Technology for a Better Future” pada Jumat (21/11). Acara tersebut akan dilangsungkan selama dua hari hingga Sabtu 22 November 2014. Dihari pertama workshop diadakan di Gedung Serbaguna Rumah Sakit Universitas Riau lantai III dengan menghadirkan pembicara dari Universitas Northampton Inggris yakni Profesor...Read More
www.unri.ac.id – Fakultas Teknik (FT) Universitas Riau, Senin (17/11) yang lalu mengadakan acara Engineering Expo 2014 yang dilangsungkan selama tiga hari, hingga 19 November 2014, dengan menyediakan beberapa stand yang diisi oleh perusahaan industri dan mahasiswa diFakultas Teknik Universitas Riau. Engineering Expo 2014 diselenggarakan didepan halaman Fakultas Teknik dengan dibuka langsung oleh Rektor Universitas Riau yang diwakili oleh...Read More