Unrinews. Dalam rangka Milad yang Ke-61, Universitas Riau (UNRI) menggelar gerak jalan santai. Sabtu (7/01/2023). Kegiatan gerak jalan santai yang diikuti ribuan peserta yang terdiri dari sivitas akademika UNRI serta masyarakat sekitar. Gerak jalan santai yang di mulai dari halaman Gedung Rektorat hingga memutari kawasan kampus Bina Widya UNRI. Rektor UNRI Prof Dr Sri Indarti...Read More
Pekanbaru – (04/10/2023), FISIP Universitas Riau sukses menyelenggarakan seminar internasional bekerjasama dengan PT. Kilang Pertamina Internasional RU II Sungai Pakning dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada masyarakat (LPPM) menyelenggarakan. seminar ini telah dilaksanakan pada tanggal 4 Oktober 2023 di Hotel Royal Asnof. Tema ini di angkat sebagai bentuk kepedulian terhadap kondisi lingkungan hidup yang semakin...Read More
Unrinews. Matching Fund adalah bentuk nyata dukungan dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek) Republik Indonesia untuk penciptaan kolaborasi dan sinergi strategis antara Insan Perguruan Tinggi (lembaga perguruan tinggi) dengan pihak Mitra. Universitas Riau (UNRI) adalah satu diantara universitas yang menerima dana penelitian program dukungan dari Kemendikbudristek ini. Jumat (6/10/2023), UNRI melalui Lembaga Penelitian...Read More