November 10, 2025

Day

Unrinews. Universitas Riau (Unri) membangun kemitraan strategis dengan Dunia Usaha, dan Dunia Industri (DUDI). Kemitraan diwujudkan melalui kegiatan Mitra Unri Exhibition Day (MUED) 2025 yang digelar di Kota Dumai dengan mengusung tema “Unri Goes to DUDI” pada Senin (10/11) Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya Unri untuk memperluas implementasi kerja sama dengan berbagai pihak, sekaligus...
Read More
Unrinews. Universitas Riau (Unri) melaksanakan upacara peringatan Hari Pahlawan tahun 2025 di Halaman Rektorat pada Senin (10/11). Adapun peringatan Hari Pahlawan tersebut mengusung tema “Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak, Melanjutkan Perjuangan”. Rektor Unri, Prof Dr Sri Indarti SE MSi yang diwakili oleh Wakil Rektor Bidang Akademik Dr Mexasai Indra SH MH bertindak sebagai pembina upacara sekaligus...
Read More