unrinews. Universitas Riau (UNRI) menerima kunjungan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) dalam rangka Evaluasi Keterserapan Lulusan Perguruan Tinggi di Ruang Kunto Darrusalam, Rektorat UNRI (02 Oktober 2025). Pertemuan ini dihadiri langsung oleh Rektor Universitas Riau Prof Dr Sri Indarti SE MSi beserta jajaran pimpinan UNRI, serta Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Riau, Evenri Sihombing yang...Read More