August 2024

Month

Unrinews. Tim pengabdian Universitas Riau (UNRI) melalui kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Kepenghuluan Bagan Batu Melalui Pengolahan Sampah Organik Pasar Tradisional Bagan Batu Menjadi Eco Enzyme dan Sabun Eco Enzyme, Chairul ST MT, menjelaskan pentingnya memanfaatkan sampah organik menjadi bahan yang bernilai jual. Ini dapat dilakukan dengan mengubah sampah tersebut menjadi “eco enzyme” dan “sabun Eco Enzyme....
Read More
Unrinews. Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) yang ke-79, Upacara peringatan detik-detik proklamasi kemerdekaan RI ke-79 di Universitas Riau (Unri) diwarnai dengan penampilan baju adat Indonesia. Upacara HUT RI dilaksanakan di halamana Gedung Rektorat Kampus Bina Widya Unri,Sabtu (17/8/2024). Pimpinan, dosen dan staf Unri bersolek dengan mengenakan berbagai pakaian adat se-Indonesia dari...
Read More
Unrinews. Rektor Universitas Riau (Unri) Prof Dr Sri Indarti SE MSi bertindak selaku Pembina Upacara pada saat upacara peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) ke-79 yang dilaksanakan di Halaman Gedung Rektorat Kampus Bina Widya Unri, Sabtu (17/8/2024) Upacara peringatan detik-detik proklamasi kemerdekaan RI ke-79 di Unri diwarnai dengan penampilan baju adat Indonesia....
Read More
Unrinews. Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) Himpunan Mahasiswa Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Riau (Himagrotek Faperta Unri) memberikan 100 bibit pohon Gaharu untuk petani sawit di lahan sawit Sungai Pagar, Kabupaten Kampar pada Kamis lalu (10/08/2024). Kegiatan ini hasil dari kolaborasi dua belah pihak. PPK Ormawa Himagrotek dan Himagrotek itu sendiri. Di sisi Himagrotek...
Read More
Unrinews. Program Kompetisi Kampus Merdeka (PKKM) ditujukan untuk memfasilitasi inisiasi transformasi pendidikan tinggi agar dapat berkontribusi dalam meningkatkan daya saing bangsa melalui kerjasama erat dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI) dan top world class universities (QS100 by subject). PKKM Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Riau ditujukan secara khusus untuk memperkuat tata kelola MBKM...
Read More
Unrinews. Rabu, 14 Agustus 2024, Fakultas Keperawatan Universitas Riau (UNRI) dan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pelayanan Sosial Tresna Werdha (PSTW) Husnul Khotimah Dinas Sosial Provinsi Riau kembali memperpanjang kerjasama dengan menandatangani Perjanjian Kerjasama. Acara penandatanganan perjanjian ini berlangsung secara Desk to Desk (dari meja ke meja) untuk mempercepat proses administrasi dan efisiensi waktu. Kerjasama ini...
Read More
Unrinews. BRGM menggandeng para peneliti dari Pusat Unggulan Iptek (PUI) Gambut dan Kebencanaan UNRI untuk meninjau dan memperoleh pandangan tentang strategi pengelolaan lahan yang terdampak air laut di Kuala Selat, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, tanggal 12-14 Agustus 2024. Desa ini mendadak viral karena mengalami bencana ekologis berupa banjir air laut yang mengakibatkan tidak...
Read More
Unrinews. Program dalam rangka peningkatan kemampuan Bahasa Inggris dan kemampuan potensi akademik bagi dosen sangat perlu ditingkatkan karena itu adalah bagian dari peningkatan mutu pembelajaran. Mahasiswa akan memiliki kompetensi baik, jika diajar oleh dosen memiliki kompetensi yang baik pula. Demikian disampaikan Wakil Rektor Bidang Akademik Dr Mexsasai Indra SH MH saat membuka acara Workshop Strategi...
Read More
Unrinews. Senin (12-08-2024) Tingginya Degradasi Hutan menyebabkan hilangnya ruang bagi perlindungan spesies, hasil hutan bukan kayu hingga kearifan lokal masyarakat yang ada pada kawasan penyangga khususnya di Hutan Lindung Bukit Betabuh yang sebagian besar masuk pada areal KPH Singingi di Kabupaten Kuantan Singingi. Mengembalikan dan menata fungsi hutan lindung tersebut dengan program Strengthening Forest and...
Read More
1 2 3 4

Archives

Department Contact Info

School Of Law

1810 Campus Way NE
Bothell, WA 98011-8246

+1-2345-5432-45
bsba@kuuniver.edu

Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

Social Info

Student Resources

Skip to content